Selasa, 23 Februari 2021

Ikatan Guru Indonesia dan Sagusablog



Ikatan Guru Indonesia (IGI) adalah organisai guru yang diinisiasi sejak tahun 2000 dengan nama Klub Guru Indonesia dibawah kepemimpinan Ahmad Rizali Dan secara resmi berbadan hukum pada tanggal 26 November 2009 dan disahkan oleh Kementerian Hukum dan HAM dengan Surat Keputusan Nomor AHU-125.AH.01.06 Tahun 2009 dengan Ketua Umum Satrian Dharma dan Sekjen Muhammad Ihsan dari Jatim serta Indra Djati Sidi dari Jabar sebagai Ketua Dewan Pembina.

Senin, 22 Februari 2021

Silabus tema 7 kelas 5

 

Jika ingin mengunduh, monggo bisa langsung klik di bawah.
Download Button
<

Penilaian Harian Tema 7 sub 1


 Sebelum mengerjakan jangan lupa berdoa lebih dulu dan sarapan. Semoga sukses!

RPP Tema 7 subtema 1

 



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 

BELAJAR DARI RUMAH (DARING)

Perubahan Wujud Zat Benda

 Dalam kehidupan sehari hari kita mengenal benda atau zat yang biasa kita temui. Namun zat itu sendiri memiliki arti segala sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang.  

Keberagaman Unsur Budaya, Tema 7

Hal. 92 Tema 7, Platinum

    Indonesia sangat kaya akan budaya, keragaman ini menjadi ciri khas kita. Sikap dan prilaku kita selama ini pun merupakan pengaruh dari budaya yang ada di keluarga dan lingkungan tinggal kita. Nah, sekarang kita simak mengenai keberagaman yang ada.